Ketika Plato & Socrates Berbicara Cinta

Plato (428 SM-348 SM) , Filosof Ternama , sampai akhir hidupnya beliau mengabdi penuh dalam bidang Filosofi bersama gurunya , Socrates .. suatu hari , Plato bertanya pada gurunya .. “apa itu cinta ? bagaimana aku bisa menemukannya ?” gurunya menjawab ,”ada ladang gandum yang luas di depan sana .. berjalanlah kamu dan tanpa boleh…

Pemikiran Plato dan Aristoteles tentang Negara, Kekuasaan dan Hukum

Plato lahir pada tahun 429 Sebelum Masehi (SM) dan meninggal dunia pada tahun 347 SM. Seperti yang sudah disampaikan sebelumnya, Plato adalah murid dari Socrates yang sangat dipengaruhi oleh pemikirannya. Dalam Republik (Politeia) Plato sangat menjelaskan secara mendetail bagaimana pemikiran dari Socrates. Plato memandang hal yang paling penting dalam kehidupan manusia adalah keadilan. Politeia memberikan…

Pendidikan Kaum Tertindas (Paulo Freire)

Paulo Freire lahir pada 19 September 1921 di Recife, sebuah kota pelabuhan di Brasil yang terletak pada bagian timur laut negara tersebut. Wilayah Recife dapat dikatakan sebagai wilayah yang terbelakang dan identik dengan kemiskinan. Sejak kecil Paulo Freire sudah terbiasa hidup dan bersosialisasi bersama “kaum-kaum tertindas”, dan berkat pergumulan sosialnya yang sangat panjang bersama “kaum-kaum…

Ideologi Kaum Intelektual (Ali Syar’iati)

Ali Syariati adalah seorang pemikir muslim kontemporer yang terkemuka. Hal tersebut diungkapkan oleh Jalaluddin Rahmad dalam kata pengantarnya untuk buku ini. Dalam buku ini Ali syaruati menyerukan bahwa jangan pernh merasa puas dalam menimba ilmu. Ilmu haruslah dimanfaatkan dalam kehidupan bermasyarakat sehingga perjuangan para rasul dapat dilanjutkan. Hidupkan kesadaran diri masyarakat Islam untuk merubah dunia…